Itu pun bisa lebih lama lagi bila akhir MotoGP 2024 kontraknya kembali diperpanjang.
Meski mencetak rekor urusan kontrak pembalap MotoGP.
Tanggapan Marc Marquez soal dirinya tetap jadi pembalap tim Honda pabrikan terbilang biasa-biasa saja.
Tidak heboh atau emosional seperti tampak di postingan aku Twitter @marcmarquez93.
Baca Juga: Blak-blakan, Marquez Sebut Lorenzo Sebenarnya Nyesel Banget, Gara-gara Pensiun Dini dari MotoGP
"Saya sangat senang mengumumkan perpanjang kontrak dengan HRC di MotoGP hingga 4 tahun ke depan," beber Marc Marquez.
Ditambahkan dirinya senang menjadi bagian keluarga Honda.
"Kami akan memberikan yang terbaik untuk mencapai tujuan demi tujuan kami," pungkas Marc Marquez.
Berbeda dengan banget dengan Fabio Quartararo yang beralih status dari pembalap tim satelit jadi tim pabrikan di Januari kemarin.
Baca Juga: Abis-abisan, Marc Marquez Target 100% Bugar di Tes Pramusim Qatar
Penulis | : | Joni Lono Mulia |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR