Bisa Bikin Bokek, Ini Efek Negatif Kalau Memaksakan Riding Naik Motor yang Bannya Kempis

Fadhliansyah,Isal - Sabtu, 7 Maret 2020 | 19:07 WIB
Isal/GridOto.com
Ilustrasi ban motor kempis, ternyata banyak efek negatifnya kalau dibiarkan

Baca Juga: Serem Buaya Tercekik Ban Motor Dibikin Sayembara Yang Berani Melepas Dapat Hadiah

Ryan
tekanan angin ban

Tekanan angin yang kurang juga mempengaruhi bentuk tapak ban.

"Ban yang tadinya bundar, karena tekanan anginnya kurang lama-lama permukaannya jadi kotak," kata Alif mekanik Vidici Tire Shop.

"Kalau permukaan ban sudah kotak enggak enak buat diajak manuver," tambahnya saat ditemui di Jalan H. Asnawi, Beji, Depok, Jawa Barat.

Untuk ban yang masih pakai ban dalam, ban kempis juga punya efek buruk.

Baca Juga: Arah Rotasi di Ban Motor Terbalik Bikin Ban Cepat Botak, Mitos atau Fakta?

"Kalau keseringan ban dalam jadi terlipat, lama-lama lipatan itu robek dan akhirnya bocor halus," pungkasnya.

Makanya, Dimas menyarankan untuk menjaga tekanan angin ban motor.

Setidaknya setiap dua minggu sekali diperiksa, kalau kurang ditambah anginnya.

Soalnya kalau dinding ban sudah retak atau ban dalam bocor akibat lipatan mau enggak mau harus ganti baru.

Source : GridOto.com
Penulis : Fadhliansyah
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular