2. Suzuka International Racing Course
Sirkuit selanjutnya yang dimilik oleh Honda selain Motegi, adalah Suzuka.
Berlokasi di prefektur Mie, Jepang, sirkuit ini dibangun oleh Honda di tahun 1950an dan dibuka tahun 1962.
GP Jepang awalnya diselenggarakan di sirkuit Suzuka, dimulai dari GP Jepang 1962.
Selanjutnya sirkuit Suzuka dipakai oleh GP Jepang, sampai tahun 2003.
Musim 2003 jadi momen terakhir Suzuka dipakai MotoGP, karena tragedi kematian pembalap.
Yaitu Daijiro Kato yang meninggal menabrak barrier, di tikungan 130R yang te
Biar tidak dipakai MotoGP lagi, sirkuit Suzuka masih dipakai event balapan motor prestis.
Paling terkenal adalah balap ketahanan Suzuka 8 Hours, yang diselenggarakan sejak tahun 1978.
Baca Juga: Di Rumah Saja, Kubu Ducati Dari Petinggi Sampai Pembalap Ajak Fanatikan MotoGP Lawan Virus Corona
Penulis | : | Reyhan Firdaus |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR