Sebagai informasi, Maverick Vinales meraih posisi ketiga di MotoGP Virtual race pertama, (29/3/2020) lalu di belakang Alex Marquez (Repsol Honda Team) yang jadi juaranya dan Francesco Bagnaia (Pramac Racing) di posisi runner-up.
Seperti apa performa Maverick Vinales di MotoGP Virtual race kedua hari ini?
Baca Juga: Buka-bukaan, Marc Marquez Kalah Jago Urusan Balapan Virtual MotoGP, Tetap Ikut Lantaran Hal Ini
Jangan lewatkan MotoGP Virtual race kedua, Minggu (12/4/2020) pukul 20:00 WIB.
Saksikan di semua platforma media sosial MotoGP mulai dari Twitter, Facebook, Instagram dan juga Youtube.
Penulis | : | Joni Lono Mulia |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR