Banyak Yang Gak Tahu, 5 Fakta Beda MotoGP VIrtual Race Pertama dan Kedua, Valentino Rossi Salah Satunya

Joni Lono Mulia - Kamis, 16 April 2020 | 13:00 WIB
Twitter @motogpesport
Ilustrasi perbedaan MotoGP Virtual race kedua dan pertama (atas dan bawah) antara lain pakaian peserta lebih rapi pakai seragam, ada 5 wajah baru di race kedua dan lainnya

5. Takaaki Nakagami Jadi Man of The MotoGP Virtual Race Kedua

Francesco Bagnaia  boleh senang berhasil menjadi juara yang diikuti Maverick Vinales di runner-up dan Alex Marquez di posisi ketiga.

Namun untuk rider of the match atau bintang balapan virtual MotoGP kedua kemarin adalah Takaaki Nakagami.

Baca Juga: Kok Mirip Honda Sih? Terungkap Alasan Motor MotoGP KTM Namanya Begini

Taka, begitu panggilan akrab Takaaki Nakagami, mengalami serangkaian insiden yang membuat Marc Marquez terjungkal lalu Alex Marquez crash.

Lebih dari itu Takaaki Nakagami mengalami insiden crash heboh di mana motor MotoGP-nya sampai terbang.

Takaaki Nakagami mengikuti jejak Fabio Quartararo yang menjadi bintang balapan virtual MotoGP race pertama yang berkali-kali mengalami crash.

 

Penulis : Joni Lono Mulia
Editor : Joni Lono Mulia


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular