Street Manners: Enggak Bisa Sembarangan, Begini Teknik yang Benar Menarik Motor yang Mogok di Jalan

Ahmad Ridho,Harun Rasyid - Rabu, 22 April 2020 | 19:35 WIB
Tokopedia
Ilustrasi menarik motor mogok menggunakan tali.

Baca Juga: Karat di Tangki Bikin Deg-degan Motor Mogok, Solusinya Cuma Duit Rp 50 Ribu

Sebab, menurutnya, semakin tinggi kecepatan motor saat menarik, semakin mudah juga hilang keseimbangannya.

"Proses menarik motor dengan laju kecepatan tinggi akan semakin rawan hilang keseimbangan.

Hal ini karena adanya 2 unit rangka yang terpisah dan hanya digabungkan oleh seutas tali atau tambang yang sifatnya elastis atau tidak fix," terang Sony.

"Itulah kenapa motor yang tugasnya menarik dan yang ditarik harus saling jaga jarak dan juga kecepatan," tambahnya lagi.

Baca Juga: Karat di Tangki Bikin Deg-degan Motor Mogok, Solusinya Cuma Duit Rp 50 Ribu

Mengenai mekanisme menarik motor, Sony menyebut, tali atau tambang harus diikat pada bagian segitiga fork.

"Bagi motor yang hendak ditarik, ikatkan tali di posisi segitiga fork. Karena di posisi itulah yang paling center dan juga kuat," ucapnya.

Ia menambahkan, demi keamanan, gunakan tali khusus derek atau tali yang sifatnya kuat dan lentur.

"Yang aman itu memang pakai strapper atau tali derek.

Source : GridOto.com
Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular