"Tak ada keyless finger print pun jadi," ungkap Wahyudin.
Kalau melihat dari videonya, ada dua tombol sidik jari yang terpasang di Yamaha All New NMAX itu.
Pertama, tombolnya berda di samping panel instrumen yang bertugas sebagai kontak on.
Kedua, tombol di tengah kemudi menyalakan mesin NMAX.
Baca Juga: Modifikasi Jok Yamaha All New NMAX, Bentuk Mirip XMAX dan Lebih Empuk
Untuk mematikan mesin Yamaha NMAX itu, Wahyudin cukup menekan tombol sidik jari yang ada di tengah.
Dan kembali menekan sidik jari di samping speedometer untuk mematikan kontak.
Biar jelas, tonton videonya di bawah ini ya bro.
Source | : | FB Wahyudin |
Penulis | : | Galih Setiadi |
Editor | : | Indra GT |
KOMENTAR