"Saat ini rumah sakit lebih diprioritaskan buat pasien virus corona," kata Anka.
"Jadi waktu itu mau cek bahu ke rumah sakit aja susahnya setengah mati, sempat tahan sakit beberapa hari," tambahnya.
"Akhirnya dibawa ke tukang urut dan sembuh," ungkap Anka.
Dari situ, builder Elders Garage ini kasih saran supaya selalu jaga kesehatan dan selalu hati-hati saat naik motor.
Baca Juga: Selain Dilarang Boncengan, Polisi Berlakukan Aturan Ini Buat Pemotor yang Akan Mudik
"Yang pasti, beres pandemi jangan langsung semangat riding bro, tetap jaga kesehatan dan keselamatan," tutup Anka.
Wah, semoga pandemi virus corona segera berakhir dan bisa enjoy naik motor lagi ya!
Penulis | : | Galih Setiadi |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR