Grid MotoGP terdiri dari 11 pembalap yang bersaing untuk 13 lap di sirkuit Jerez, atau setara dengan 50% dari jarak balapan sesungguhnya.
Bagi fanatikan MotoGP bisa menyaksikan langsung MotoGP Virtual Race, Minggu (3/5/2020) yang ditayangkan langsung secara live streaming di akun Youtube MotoGP.
Jangan lewatkan kebolehan pembalap MotoGP seperti Marc Marquez, Alex Marquez, Maverick Vinales, Alex Rins, Fabio Quartararo, Francesco Bagnaia, di MotoGP Virtual Race.
Selain kelas premier, balapan virtual ketiga juga menampilkan kelas Moto2 dan Moto3.
Having a good mentor is half the battle ????@73trast helps @mvkoficial12 train for Sunday's #VirtualSpanishGP, because the new #MotoGP20 game requires new skills ????
Full training session ▶️ https://t.co/oaKJf9QwBK#MonsterYamaha | #MotoGP | #StayHome | #StaySafe | #DoYourPart pic.twitter.com/iDdaJLRSrH
— Monster Energy Yamaha MotoGP (@YamahaMotoGP) May 1, 2020
Source | : | MotoGP |
Penulis | : | Ardhana Adwitiya |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR