"2019 harga Rp 10,5 juta sampai Rp 11 juta," lanjutnya.
Saat ditanya kondisi motor, Yanuar mengatakan kualitas nomor satu.
"Tapi saya banyakan main motor tahun muda dan grade A," kata pria yang bertugas di Jalan Raden Saleh No. 21, RT 004/002, Karang Mulya, Karang Tengah, Kota Tangerang itu.
Namun, lain lagi halnya saat pembahasan harga Yamaha NMAX.
Baca Juga: Pilihannya Banyak, Motor Bekas Kondisi Mulus Dijual Cuma Rp 4 Jutaan, Ini Daftar Lengkapnya
Yanuar bilang harga Yamaha NMAX bekas mengalami sedikit kenaikan.
"NMAX 2019 harga jual Rp 21 jutaan, Non ABS," kata Yanuar.
Padahal, harga Yamaha NMAX tahun 2019 di situ sempat berada di angka Rp 19,5 sampai Rp 20,5 jutaan di tengah pandemi corona.
"Iya, malah sekarang kayaknya mulai naik harga belinya," tutur Yanuar.
Nah tunggu apalagi bro, buruan pilih Honda BeAT atau Yamaha NMAX sebelum kehabisan.
Untuk melihat harga motor bekas lainnya, klik LINK di sini ya bro.
Penulis | : | Galih Setiadi |
Editor | : | Aong |
KOMENTAR