Modifikasi Kawasaki Ninja 250R Scrambler, Jadi Andalan Selebgram Cantik Ini

Ardhana Adwitiya,Antonius Yuliyanto - Minggu, 28 Juni 2020 | 14:50 WIB
Rangga/otomotifnet.com
Modifikasi Kawasaki Ninja 250R milik selebgram cantik, Lafina Philipe

Baca Juga: Ganteng dari Dealer, Modifikasi Royal Enfield Interceptor 650 Bergaya Scrambler

“Awalnya gue pengen dijadiin ala-ala Triumph Bonnevile," ungkap Fina.

"Nah udah hampir delapan bulan enggak dikerjain," sambungnya.

"Setelah jadi pun tak sesuai harapan,” kesal Fina.

Di Katros, langsung dipreteli hingga tinggal rangka.

Baca Juga: Menolak Mainstream! Modifikasi Honda CBR150R CBU Aliran 'Buka Baju' Ala Scrambler Custom

Pertama diberi tangki baru yang dibuat dari pelat galvanis tebal 1,2 mm.

Kemudian rangka belakang dibabat sehingga jok jadi rata.

Mesin standarnya diberi finishing dengan metode powder coating.

Sokbreker depan tetap standar, namun diberikan karet sok agar tampilan makin terlihat lawas.

Rangga/otomotifnet.com
Modifikasi Kawasaki Ninja 250R, mesinnya sudah dipowder coating

Source : Otomotifnet.com
Penulis : Ardhana Adwitiya
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular