Meski Harganya Setara Kawasaki Ninja 250, Ini Alasan Bikers Suka Sepeda Brompton

Reyhan Firdaus - Rabu, 1 Juli 2020 | 16:55 WIB
Brompton / Kawasaki
Sepeda Brompton jadi favorit banyak bikers yang ingin bersepeda

Baca Juga: Heboh Sepeda Kena Pajak, Ternyata Dulu Ada Razia Sepeda, Sama Seperti Sekarang Ada Razia Motor 

Beberapa pemilik sepeda Brompton juga mengakui kualitasnya yang menawan.

Seperti Krisna Sudiro yang sudah menikmati Brompton sejak tahun 2012.

Krisna menyebut kalau sepeda Brompton memang memiliki keunikannya tersendiri.

"Handling-nya enak, girnya enak, gak capek lah, gue pernah pake merek (sepeda) lipet lain, gak ada yang seenak ini," kata pengusaha muda asal Jakarta ini.

Baca Juga: Bukan Cuma Motor yang Indent, Ingin Sehat di Tengah Pandemi, Masyarakat Berburu Sepeda Hingga Produsen Kewalahan

(Pixabay)(KOMPAS.com/ADE MIRANTI KARUNIA SARI)
Sepeda Brompton

Harga sepeda Brompton makin "gila", karena makin banyak mencari sepeda ini.

Terutama saat pandemi virus COVID-19, dimana makin banyak saja pengguna sepeda di jalanan.

"Gue tahun 2012 beli pertama kali itu masih Rp 17 juta. Kalau sekarang harganya beda jauh dengan di luar negeri, tapi orang Indonesia tetep berani bayar," kata Krisna.

Source : Kompas.com
Penulis : Reyhan Firdaus
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular