Akhirnya Terbongkar Kenapa Tagihan Listrik Bikers Meroket Padahal Pemakaiannya Turun

Galih Setiadi - Minggu, 5 Juli 2020 | 07:34 WIB
Dok. MOTOR Plus
Ilustrasih tagihan listrik. PLN coba menjelaskan soal tagihan listrik yang terus meroket.

MOTOR Plus-online.com - Lagi ramai soal tagihan listrik yang meroket nih, bro.

Padahal, pemakaian listrik pun sudah dikurangi alias penghematan.

Keluhan soal tagihan listrik ini mulai rame sejak awal Juli 2020.

Pelanggan listrik ramai bersuara lewat media sosial Twitter.

Baca Juga: Bikers Catat, PLN Kembali Bagikan Token Gratis Begini Cara Dapetinnya

Banyak mempertanyakan tagihan listrik yang lebih tinggi dari bulan sebelumnya.

Sementara pemakaian KWH lebih rendah dibandingkan bulan sebelumnya.

Seperti yang dialami warganet dengan akun Twitter @dimasdyaurr.

Menanggapi hal itu, PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) langsung angkat bicara.

Baca Juga: Horeee... Listrik Gratis Kembali Diperpanjang, Tagihan Listrik Bikers Bisa Dapat Diskon Segini

Source : Kompas.com
Penulis : Galih Setiadi
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular