Kawasaki Ninja ZX250

Kawasaki Ninja ZX-25R Segera Mengaspal, Intip Video Nenek Moyangnya

M Aziz Atthoriq - Rabu, 8 Juli 2020 | 14:35 WIB
motorcyclespecs.co.za
Mbahnya Kawasaki Ninja 250 4 silinder pernah bertahan selama beberapa tahun.

 Tapi brother enggak usah khawatir, Kawasaki Ninja 250 4 silinder ini sudah bisa inden saat launching.

Nah jika tadi bikers bahas Kawasak Ninja ZX-25R yang gak lama lagi akan mengaspal, tahu gak nih motor ini punya nenek moyang loh.

Yup, jauh sebelum ZX-25R, Kawasaki pernah punya sport 250 cc 4 silinder bernama 

otosia.com
Nah ini dia Kawasaki ZXR-250, nenek moyang Ninja ZX-25R

Di era 80an, Kawasaki ZXR-250 merupakan kompetitor Honda CBR250, Yamaha FZR250, dan Suzuki GSX-R250 yang juga sama-sama 250 cc 4 silinder.

 Baca Juga: Ini Mbahnya Kawasaki Ninja 250 4 Silinder, Bikers Wajib Sungkem Nih!

Pertama kali dirilis 1988 di Jepang, Kawasaki ZXR-250 generasi pertama memiliki kode ZX-250 A1, A2 , B1 dan B2 yang diproduksi tahun 1988 sampai 1991.

Ciri khas pada desainnya, bisa dilihat dari headlamp bulat, pelek palang lima dan bodi belakang yang bentuknya terlihat lebar.

Lalu generasi selanjutnya memiliki kode ZX-250 C1, C2 dan D1, yang diproduksi tahun 1991 sampai 2004.

Perbedaanya ada di headlamp sudah menyatu, pelek 'Y' palang 6, dan bodi belakang tampil lebih sporty.

Baca Juga: Wow! Tanggal Launching Kawasaki Ninja ZX-25R Rilis, Siap-siap Nih Bro

Source : YouTube
Penulis : M Aziz Atthoriq
Editor : Indra GT


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular