Urusan fitur, brother gak usah meragukan lagi dengan Ninja 250 4 silinder ini.
Bagian penerangan Ninja ZX-25R pun serba LED di depan dan belakangnya.
Kaki-kakinya pun tentu sudah upside down di bagian depan ZX-25R.
Biar makin praktis saat memacu performanya, Ninja ZX-25R ditanam fitur Kawasaki Quickshifter.
Meski kencang, motor baru Kawasaki ini tetap aman di jalan basah saat menikung dengan fitur Kawasaki Traction Control.
Baca Juga: Motor Baru Kawasaki Ninja 250 4 Silinder Punya Dua Varian, Bedanya?
Selain itu, motor sport baru Kawasaki ini juga punya tiga mode berkendara yang bisa disetel off.
Gimana bro? tertarik bawa pulang ninja ZX-25R?
Penulis | : | Erwan Hartawan |
Editor | : | Aong |
KOMENTAR