Enak Banget Bayar Pajak dan Balik Nama Kendaraan Secara Online, STNK dan Berkas Diantar Jemput

Aong - Selasa, 14 Juli 2020 | 12:15 WIB
AONG
Bayar pajak kendaraan online STNK dan berkas diantar jemput

Baca Juga: Asyik, Pemutihan Pajak Kendaraan Masih Berlaku, Ada Diskonnya Juga

Pembayaran layanan dalam GoService ini juga dapat dilakukan melalui GoPay, sehingga lebih praktis dan aman,” kata Sony Radhityo Head of Third Party Platform Gojek dikutip dari Kontan.co.id.

Kontan.co.id
Bayar pajak online STNK dan BPKB dijemput

Untuk saat ini GoService dapat digunakan untuk kendaraan dengan pelat nomor B.
Meliputi wilayah Jakarta, Depok, Tangerang, dan Bekasi.

Katanya bertahap, GoService menjangkau kota-kota lain di Indonesia.

Adapun biaya jasa GoService, biaya Administrasi dan ongkos kirim atau delivery sebagai berikut:

Baca Juga: Bayar Pajak Kendaraan Lewat Online Ada 2 Cara Loh, Bikers Pilih Mana?

1. Biaya dasar jasa
- Pengurusan perpanjangan tahunan dan lima tahunan kendaraan untuk kendaraan roda dua mulai dari Rp 40.000, roda empat mulai dari Rp 60.000
- Pengurusan Balik Nama untuk kendaraan roda dua mulai dari Rp125.000, roda empat mulai dari Rp 150.000
- Pengurusan Blokir Plat kendaraan roda dua mulai dari Rp 150.000, roda empat: mulai dari Rp 200.000

2. Biaya administrasi untuk seluruh layanan dan jenis kendaraan Rp35.000

3. Biaya pengiriman (delivery) dokumen untuk seluruh layanan kendaraan roda dua mulai dari Rp 40.000, roda empat mulai dari Rp 50.000.

Penulis : Aong
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular