Setidaknya ada dua model: Inazuma GW250 dan Thunder 125.
Model pertama merupakan naked bike 250 cc 2-silinder yang dijual pertama kali pada 2012, dan merupakan CBU China.
Pabrikan mengamini Inazuma kalah pamor, dengan model 250 cc lainnya yang tampil dalam bentuk sport fairing.
Sementara Inazuma kental aura naked bike yang cocok untuk perjalanan jauh.
Kemudian Suzuki Thunder 125, yang juga harus menyerah dengan pasar, di mana kompetitor saat itu sudah mulai melahirkan naked bike dengan kubikasi mesin lebih besar, 150 cc.
Lahir pada 2005, motor ini sempat jadi andalan Suzuki di Indonesia.
Source | : | berbagai sumber |
Penulis | : | Erwan Hartawan |
Editor | : | Aong |
KOMENTAR