"Cocok untuk buka usaha pengiriman paket ke komplek-komplek juga untuk food truck dan lainnya," ucap sumber yang belum mau disebut namanya.
Menurut sumber lagi, mesin Bajaj Cargo Maxima bisa irit karena didukung dua busi dalam satu silinder.
Pihak Bajaj menyebutnya teknologi DTS-i (Dual Twin Spark-ignition).
Mesin kapasitas 236,2 cc menghasilkan maksimal maksimal 8 Kw (10.7 HP) @4.500 rpm dan torsi maksimal 20,1 Nm @ 3.000 rpm.
Baca Juga: Muat 4 Orang Gak Kehujanan Bermesin 266 cc Konsumsi Bensin Mirip Yamaha NMAX Dijual Seharga Motor
Transmisi 4 percepatan maju dan 1 mundur.
5. Bajaj Qute (Rp 60 Jutaan)
Bajaj Qute memiliki mesin 216 cc, muat mengangkut 4 orang penumpang dan juga dilengkapi dengan AC.
Bajaj Qute dikatakan akan dijual dengan harga Rp 60-70 jutaan.
Dimensi : Bajaj qute memiliki Panjang 2.752 mm Lebar 1.312 mm Tinggi 1.652 mm Bobot 450 kg
Kapasitas penumpang: mampu angkut 4 orang
Mesin: Mesin motor, 200 cc injeksi berbahan bakar premium
Transmisi: Bajaj Qute ini punya transmisi manual
Torsi maksimum: 19 Nm pada 4000 Rpm, Daya maksimum: 13,3 dk/5500 Rpm
Baca Juga: Desainnya Tajam Banget, Honda Siapin Motor Baru, Mesinnya Bikin Ngiler
Nah, itu dia 5 deretan harga kendaraan unik tersebut, brother mau beli yang mana nih?
Source | : | Berbagai Sumber |
Penulis | : | M Aziz Atthoriq |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR