Sambut Tahun Baru Islam, BMKG Prediksi Sebagian Besar Jabodetabek Cerah Berawan

Ardhana Adwitiya - Kamis, 20 Agustus 2020 | 07:00 WIB
Tribunnews/Herudin
Ilustrasi pemotor di Jakarta. tahun baru islam BMKG prediksi cuaca Jabodetabek cerah berawan

Baca Juga: Siapkan Jas Hujan BMKG Prediksi Jakarta dan Tangerang Hujan

Di Jawa Barat, Kota Bekasi, Bogor, dan Depok kemungkinan cerah berawan pagi ini.

Siang hari, Bekasi dan Bogor kemungkinan hujan dengan cakupan lokal.

Lalu pada malam hari, hujan turun dengan intensitas ringan di Bogor dan Depok, sedangkan Bekasi mendung.

Di Banten, Kota Tangerang juga diprakirakan cerah berawan pagi ini.

Baca Juga: Bikers Siap-siap Jas Hujan, BMKG Sebut Beberapa Wilayah di Jakarta dan Sekitarnya Akan Turun Hujan Hari Ini

Di sisa hari, cuaca kemungkinan berawan.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Prakiraan Cuaca BMKG: Sebagian Besar Jabodetabek Cerah Berawan"

Source : Kompas.com
Penulis : Ardhana Adwitiya
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular