Berkat mesinnya, Suzuki Swish 125 terbaru ini bisa menyembur tenaga sampai 9,2 dk pada 7.000 rpm.
Sementara torsi maksimumnya mencapai 10 Nm di 6.000 rpm.
Gak sampai di situ, Suzuki Swish 125 juga punya fitur yang kekinian.
Suzuki Swish 125 2020 punya pencahayaan serba LED di bagian depannya.
Ada juga fitur Suzuki Easy Start yang berperan memudahkan biker menyalakan motor baru ini.
Terpasang juga kabel gas ganda yang bikin tarikan Suzuki Swish 125 makin responsif.
Selain itu, port USB sebagai pengisi daya ponsel juga tersedia di salah satu saingan Honda BeAT ini.
Lalu, berapa sih harga motor baru Suzuki ini?
Source | : | Indian Autos Blog,Auto.hindustantimes.com |
Penulis | : | Erwan Hartawan |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR