Baca Juga: Asyik Banget! Beli Motor Listrik Sekarang Bebas DP, Nih Ketentuannya
“Melalui program ini kami ingin memberikan keringanan biaya tambah daya yang super ekonomis demi membantu dalam meningkatkan produktivitas UMKM dan IKM di tengah pandemi,” imbuh Agung.
Mengingat UMKM atau IKM merupakan tulang punggung kegiatan ekonomi Indonesia pada saat ini, layanan Super Merdeka merupakan bentuk kepekaan PLN kepada pelanggan UMKM/IKM yang membutuhkan listrik untuk kegiatan bisnisnya.
Bagi pelanggan yang ingin menikmati promo Super Merdeka untuk UMKM/IKM, dapat menghubungi PLN melalui Contact Center PLN 123, yang dapat diakses melalui:
Ponsel (kode area+123), telepon 123, e-mail pln123@pln.co.id, Twitter @pln_123, Facebook PLN 123, Instagram @pln123_official, website www.pln.co.id, aplikasi PLN MOBILE, serta melalui Kantor Unit Layanan Pelanggan PLN terdekat.
Artikel ini sudah tayang di Kontan.co.id berjudul pln-resmi-perpanjang-diskon-tambah-daya-untuk-umkm-dan-ikm
Source | : | Kontan.co.id |
Penulis | : | Ahmad Ridho |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR