5. Tidak sedang menerima kredit atau pembiayaan dari perbankan dan KUR
Baca Juga: Serbu ATM Bantuan Pemerintah Rp 1,2 Juta Ditransfer Lagi untuk Jutaan Orang Bisa untuk DP Motor Baru
6. Pelaku usaha mikro yang memiliki KTP dan domisili usaha berbeda, dapat melampirkan Surat Keterangan Usaha (SKU).
Pelaku UMKM yang ingin dapat bantuan ini bisa datang ke beberapa lembaga pengusul yang ditunjuk pemerintah, diantaranya:
1. Dinas yang yang membidangi Koperasi dan UKM (adanya di kabupaten)
2. Koperasi yang telah disahkan sebagai Badan Hukum
3. Kementerian/Lembaga
4. Perbankan dan perusahaan pembayaan yang terdaftar di OJK
Data yang harus diisi dan disiapkan oleh calon penerima diantaranya sebagai berikut:
KOMENTAR