Baca Juga: Wuih! Tampang Yamaha NMAX Berubah Jadi Lebih Galak, Segini Harga Body Kitnya
Terlihat ubahan yang paling mencolok ada di bagian body depan dan headlamp.
Kini tampangnya semakin agresif dan maco dengan body depan yang mengotak.
Selain itu, terpasang juga dual headlamp yang besar dan seperti mata melotot.
Untuk body belakang, kini lebih ramping dan tidak menggembung lagi seperti model sebelumnya.
Baca Juga: Siap-siap, Honda PCX 150 Versi Baru Bakal Meluncur Mesinnya Lebih Jumbo, Nih Prediksi Waktu Rilisnya
Kaki-kaki layaknya motor matic yang sesuai pakem di Taiwan biasa menggunakan roda diameter imut.
Pelek depan ukuran 12 inci dibalut ban berukuran cukup gambot 120/70.
Serta 130/70 untuk ban belakang dengan kembangan dual purpose.
Sokbreker depan model teleskopik dengan cover di batangnya.
Source | : | Greatbiker.com,yamaha-motor.com.tw |
Penulis | : | Ardhana Adwitiya |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR