Baca Juga: Bocor Foto dan Harga Royal Enfield Meteor 350, Motor Sport Retro Terjangkau
Semua tenaga dan torsi itu disalurkan ke roda belakang melalui gearbox 6 percepatan.
Sedangkan untuk faktor keselamatan, dipasang rem cakram 300mm depan dan 270mm belakang dengan ABS dual channel sebagai standar.
Lalu berapa harga motor baru bergaya retro ini ya bro?
Soal harga, motor baru ini punya tiga harga berbeda, mengikuti masing-masing varian.
Baca Juga: Kronologi Yamaha NMAX dan Kawasaki Ninja 250 Hilang dari Parkiran Rumah, Maling Pakai Bantuan Daun
Untuk Royal Enfield Meteor 350 Fireball dibanderol Rs 1,75 lakh atau setara Rp 33,7 jutaan.
Harganya setara dengan Yamaha NMAX tipe Connected/ABS yang dibanderol Rp 33,750 juta OTR Jakarta.
Lalu untuk Royal Enfield Meteor 350 Stellar dijual dengan harga Rs 1.81 Lakh atau sekitar Rp 34,9 jutaan.
Sedangkan yang tertinggi di varian Supernova dengan banderol Rs 1.90 lakh atau setara Rp 36,5 jutaan.
Source | : | Rushlane.com |
Penulis | : | Ardhana Adwitiya |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR