Penyesuaian juga dilakukan pada rangka, yang membuat kapasitas bagasinya lebih besar sampai 50% menjadi 28 liter.
Fitur-fitur canggih juga disematkan, mulai dari USB charger, Honda Smart Key, layar LCD baru dan ada Honda Selectable Torque Control (HSTC).
Honda SH150i sudah pakai teknologi 4 katup, makanya teknologi mesinnya jadi eSP+.
Dari situs resmi PT Astra Honda Motor (AHM), SH150i dijual mulai dari Rp 39,9 juta sampai Rp 41,9 juta on the road Jakarta.
Baca Juga: All New Honda Scoopy 2020 Modifikasi Cafe Racer, Kaki-kaki Kekar
Sayangnya SH150i tak mendapat respon yang cukup bagus, pihak AHM sendiri bilang harga jual jadi penyebab sepinya animo terhadap skutik ini.
Jika dibandingkan harga PCX memang lumayan lebih mahal.
PCX saat ini hanya dibanderol 29 - 32 Jutaan.
Penulis | : | Erwan Hartawan |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR