Baca Juga: Asyik Beli Motor Matic Yamaha Ini Secara Kredit Bebas Angsuran Selama 6 Bulan
Agnes menyebut, kredit All New Yamaha 155 Aerox Connected versi non ABS diklaim memberi keuntungan dari segi angsuran yang lebih terjangkau.
"DP All New Yamaha Aerox 155 Connected dengan leasing KSM BCA Finance memang cukup tinggi, tapi angsurannya rendah dan ada promo bebas bayar angsuran 6 bulan. Misalnya konsumen yang dibebankan cicilan selama 26 bulan, kini cukup cicil 20 bulan saja," terangnya.
"Besar angsurannya mulai Rp 1,9 jutaan hingga yang paling ekonomis Rp 700 ribuan," sambung Agnes.
Kalau angsuran cuma Rp 700 ribuan cukup menarik nih.
KOMENTAR