Motor baru yang satu ini sekarang dilengkapi kick starter dan rem tromol.
Dimana sebelumnya hanya electric starter buat nyalain motor baru ini.
Sisanya, fitur Bajaj Platina 100 masih seperti varian sebelumnya.
Mulai dari lampu LED dengan tambahan Daylight Running Light (DRL) di depannya.
Baca Juga: Saudara Honda BeAT Pakai Livery Repsol Honda, Dijual Cuma Rp 13 Jutaan
Bicara soal spek, Bajaj Platina 100 menggendong mesin 102 cc 1-silinder dengan standar BS6 yang diklaim ramah lingkungan.
Power dan torsi maksimal motor baru ini tembus 7,79 dk dan 8,3 Nm.
Semua tenaga dan torsinya disalurkan ke roda belakang dengan sistem transmisi manual 4-percepatan.
Dengan spek dan fiturnya, banderol motor ini tentunya murah banget.
Baca Juga: Hore Honda BeAT dan Motor Baru Lain Diskon Jutaan Rupiah, Kuy Sikat
Source | : | Indianautosblog.com |
Penulis | : | Galih Setiadi |
Editor | : | Indra GT |
KOMENTAR