Kepala Mekanik Murid Rossi Ungkap Rahasia Atasi Problem Mesin Yamaha

Indra Fikri - Minggu, 27 Desember 2020 | 17:00 WIB
Twitter @sicracingteam
Kepala mekanik murid Valentino Rossi, Ramon Forcada mengungkap rahasia mengatasi masalah mesin Yamaha pada MotoGP 2020.

“'Soft Limit' mencegah pemutusan pengapian tercapai, memperlambat tenaga mesin," jelas Ramon Forcada.

"Satu-satunya yang kami lakukan adalah mencoba melalui rasio transmisi, untuk selalu berada di 'soft limit', agar tidak terlalu membebani mesin, lumayan tapi juga tidak bagus," sebutnya.

"Jika Anda berada dalam situasi kritis, cobalah untuk tidak mencapai 'soft limit' ini," papar Ramon Forcada.

"Itu adalah tugas yang harus dilakukan di setiap sesi latihan, mempelajari perubahan, di setiap tikungan, melihat berapa lap yang kami capai," lanjutnya.

"Ini adalah pekerjaan yang dilakukan. Tapi rev limiter tidak diturunkan sepanjang tahun,” simpul Ramon Forcada.

Baca Juga: Mantul! Murid Valentino Rossi Kasih Doa Buat Marc Marquez, Yakin Kuat di MotoGP 2021

Source : Corsedimoto.com
Penulis : Indra Fikri
Editor : Joni Lono Mulia


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular