10 Pembalap Dengan Kemenangan Terbanyak di MotoGP, Rossi Masih Merajai

Indra Fikri - Senin, 28 Desember 2020 | 18:30 WIB
Motorsport.com
Valentino Rossi saat masih membela tim Repsol Honda.

Baca Juga: 5 Berita Pembalap Terpopuler 2020, Mulai Dari Pembalap Menikahi Adiknya Sendiri, Sampai Memberontak ke Race Director

Setelah memenangkan tiga kejuaraan dengan Yamaha 500 cc, pada tahun 1989 ia beralih ke Honda, mengulang gelar tersebut dengan dua merek berbeda.

Dia menjadi pertama dalam sejarah sebelum Valentino Rossi melakukan hal yang sama tahun 2004.

7. Mike Hailwood: 37 kemenangan

sportsvalve.com
Mike Hailwood, salah satu pembalap motor paling hebat sepanjang sejarah

Mike Hailwood pensiun dari balapan pada usia 27 tahun.

Dikenang dengan gaya balap liarnya, yang mampu mendorong MotoGP hingga batasnya.

Baca Juga: Keren Abis, 3 Pembalap Indonesia Di Balap Motor Internasional 2020

Dia adalah juara dua kali di kelas premier, satu-satunya dalam sejarah yang melakukannya dengan Ducati, dan gelar keduanya datang bersama Honda Repsol.

5. Jorge Lorenzo: 47 kemenangan

blog.motorcycle.com
Jorge Lorenzo saat bersama Yamaha

Lima gelar dunia, tiga di antaranya di MotoGP menempatkannya sebagai salah satu yang terbaik dalam sejarah.

Awal yang mengesankan dan kemampuannya untuk berkendara dengan Yamaha sudah menjadi bagian dari kenangan terbaik banyak penggemar.

4. Mick Doohan: 54 kemenangan

autoevolution.com
Legenda MotoGP, Mick Doohan

Source : Motosan.es
Penulis : Indra Fikri
Editor : Joni Lono Mulia


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular