Viral Tambal Ban Pakai Tepung Bikin Pabrikan Ban Geleng Kepala

Aong - Rabu, 30 Desember 2020 | 13:20 WIB
Instagram/@agoez_bandz4
Tambal ban pakai terigu

Tambal Ban Tubeless

Ada dua teknik tambal ban tubeles, yakni string atau model tusuk dan tip top yang aplikasinya seperti plester.

Baca Juga: Duh Ternyata Ban Tubeless yang Sudah Banyak Tambalan Gak Disarankan Untuk Dipakai Lagi, Ini Alasannya

Gridoto.com
Ilustrasi tambal ban pres silikon atau pres

Saat ini yang paling banyak ditemui di tukang tambal ban pinggir jalan yakni model tusuk dan sumpal.

Tapi, tambal ban seperti ini disebut bisa membuat ban rusak.

Jimmy Handoyo, Technical Service & Development Dept. Head PT Suryaraya Rubberindo Industries produsen ban FDR, mengatakan, komponen nylon di dalam ban bisa putus jika ditusuknya tidak pas.

"Sehingga, hal ini bisa merusak konstruksi ban. Bisa mengakibatkan ban menjadi benjol," ujar Jimmy, kepada Kompas.com, beberapa waktu lalu.

Baca Juga: Duh Ternyata Ban Tubeless yang Sudah Banyak Tambalan Gak Disarankan Untuk Dipakai Lagi, Ini Alasannya

Menurut Jimmy, cara yang paling direkomendasikan adalah tip top.

Lihat Foto Ilustrasi ban bocor tertusuk paku.(Febri Ardani/KompasOtomotif)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul: Viral Video Tambal Ban Pakai Tepung, Produsen Ban Sampai Tak Bisa Komentar.

Penulis : Aong
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular