Bagian jok boncengers bisa dibongkar pasang, di bawah jok utama ada bagasi 3 liter dan port USB-C internal.
Instrumen digital Rebel 1100 menggunakan LCD besar yang lumayan lengkap fitur penunjuknya.
Terdapat pula fitur Traction Control, Wheelie Control, dan sistem throttle elektronik.
Baca Juga: Kabar Motor Baru Honda PCX 160 Launching Februari 2021, Dijawab Pihak AHM
Baca Juga: Gak Cuma PCX 160, Honda Diam-diam Bakal Luncurkan Vario 160 di 2021
Rebel 1100 memiliki 3 mode berkendara yang bisa dipilih antara lain Standard, Rain, Sport.
Serta pemilik juga bisa menambah mode settingan yang bisa diatur secara manual dan sesuai selera.
Mesin Rebel 1100 bertenaga 1.084cc dua silinder yang sama dengan mesin CRF1100L Africa Twin.
Tetapi telah ada penyesuaian internal untuk menyesuaikan dengan gaya mengemudi a;a motor cruiser.
Source | : | 2banh.vn,Motorival.com |
Penulis | : | Yuka Samudera |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR