Buka-bukaan, Bos Yamaha Ungkap Kelemahan Pembalapnya Sendiri

Indra Fikri - Senin, 4 Januari 2021 | 15:30 WIB
MotoGP.com
Secara buka-bukaan, Bos Yamaha, Lin Jarvis mengungkap kelemahan pembalapnya sendiri, Maverick Vinales.

“Kekuatannya adalah bahkan ketika dia depresi, dia terus berlatih dengan motivasi yang besar.

"Selalu berusaha dan kemudian kembali ke puncak," lanjut Lin Jarvis.

"Kelemahannya adalah dia terlalu mudah ditarik ke dalam spiral ke bawah. Ketika Maverick mengalami hari yang buruk, dia cenderung mengalami perubahan suasana hati," tambah Jarvis.

"Saya pikir ini adalah kelemahan. Karena pembalap harus mampu melakukan hal-hal dengan benar dan tetap berada di zona kesuksesan," sebutnya.

"Jika Maverick bisa bertahan di zona nyamannya, dia benar-benar bisa melakukan hal-hal luar biasa," ungkap Jarvis.

Baca Juga: Ditolak Yamaha, Tim VR46 Milik Valentino Rossi Pilih Suzuki Atau KTM?

Source : Paddock-GP.com
Penulis : Indra Fikri
Editor : Joni Lono Mulia


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular