Baca Juga: Bantuan Pemerintah Rp 3,55 Juta Untuk Warga Mulai Umur 18 Tahun Daftarkan Nomor KTP Agar Dapat
Hong Leong Yamaha selaku APM di sana, baru saja meluncurkan 2 warna spesial.
Warna pertama adalah Stealth Gold, dengan bodi matte abu-abu dan pelek oranye keemasan.
Lalu ada warna Cyan Metallic, yang juga dipakai di motor bebek Yamaha lain seperti Jupiter Z1.
Mesinnya pakai 134 cc pendingin cairan, dengan tenaga 11,97 dk / 8.500 rpm dan torsi 11,79 Nm 5.500 rpm.
Baca Juga: Pakai KTP Daftar Online, Bantuan Rp 3,55 Juta Siap Masuk ke Rekening
Transimisinya 4-percepatan semi automatik, makanya tidak ada handle kopling di setangnya.
Kaki-kakinya juga tidak se-menarik Yamaha Jupiter MX 135 generasi kedua yang dijual di Indonesia.
Karena rem belakangya masih drum brake alias tromol, kalau di Indonesia sudah cakram tuh.
Source | : | Yamaha-motor.com.my |
Penulis | : | Reyhan Firdaus |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR