Update Harga Bensin Pertamina Terbaru di Indonesia, Daerah Bikers Termurah?

Galih Setiadi - Jumat, 15 Januari 2021 | 18:30 WIB
Dok. MOTOR Plus Online
Ilustrasi SPBU Pertamina. Kuy dicek harga bensin Pertamina di daerah bikers termurah gak nih?

Untuk harga bensin Pertalite yang termurah (Rp 7.650/liter) tersebar di banyak provinsi.

Yaitu Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam, Sumatera Utara, Riau, DKI Jakarta, Banten, Jawa Barat, Jawa Tengah, DI Yogyakarta, Jawa Timur, Bali, Nusa Tenggara Barat, dan Nusa Tenggara Timur.

Kemudian harga bensin yang dipatok Rp 7.850 terdapat di provinsi Sumatera Barat, Jambi, Sumatera Selatan, Bangka Belitung, Lampung, mayoritas Kalimantan, mayoritas Sulawesi, Maluku hingga Papua.

Sementara harga BBM Pertalite termahal berada di 3 provinsi.

Baca Juga: Kaget Harga Bensin Naik 5 Persen Pertalite Jadi Rp 8.000 dan Pertamax Rp 9.400 Ternyata Ini Alasannya

Seperti Kodya Batam (FTZ), Kepulauan Bangka, dan juga Bengkulu.

Selain Pertalite, harga bensin Pertamina juga terdapat perbedaan.

Termasuk Pertamax Series seperti Pertamax hingga Pertamax Turbo.

Harga ini dikutip dari website resmi Pertamina per hari ini, Jumat (11/1/2021).

Baca Juga: Jangan Asal Isi Bensin Kenali Dulu Kode Premium 88 Pertalite 90 Pertamax 92 dan Pertamax Turbo 98

Source : Pertamina
Penulis : Galih Setiadi
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular