Baca Juga: Video Test Ride Yamaha Gear 125, Lincah Dan Asyik Diajak Nanjak
"Yamaha Gear 125 sangat nyaman di pakai berkendara baik sendiri ataupun berboncengan dan mudah bawa bawa barang banyak," kata Peri.
"Apalagi saya yang jualan jadi butuh sekali motor seperti Yamaha Gear 125 ini dan yang paling penting kuat untuk melewati jalanan yang menanjak," tambah Peri.
"Saya juga mengucapkan terimakasih atas kunjungan dan hadiah spesial dari Yamaha Jambi," lanjutnya.
Yamaha Gear 125 meluncur dengan dua tipe, yakni S Version dan Standard Version.
Baca Juga: Terbukti Irit, Test Ride Yamaha GEAR 125 Bareng Media Konsumsi Bahan Bakarnya 56.11 Km/L
Di Jambi, Yamaha Gear 125 Standard Version dibanderol Rp 16.305.000, dan Rp 16.905.000 untuk Yamaha Gear 125 S Version.
Source | : | Yamaha DDS Jambi |
Penulis | : | Ardhana Adwitiya |
Editor | : | Indra GT |
KOMENTAR