Kalau Beli Intercom Helm Cardo Pack Talk Dapat Garansi Gak Ya?

Indra GT - Jumat, 22 Januari 2021 | 21:20 WIB
Kalau Beli Intercom Helm Cardo Pack Talk Dapat Garansi Gak Ya?

Baca Juga: Merek Lain Sih Langsung Korslet, Intercom Helm Cardo Gak Masalah Direndam Air dan Dibekukan

Kebanyakan kesalahan dari konsumen adalah kurang hati-hatinya saat melakukan cas sehingga merusak soketnya.

Dan juga sering lupa menutup lubang charger saat riding sehingga kemasukan air saat hujan.

Padahal intercom helm Cardo Pack Talk di Amerika dipakai oleh atlit Jet Sky saat berlomba.

"Sebetulnya produknya aman dari hujan tapi kalau tutup lubang chargernya lupa ditutup air akan masuk dan merusak unitnya" ungkap mantan pembalap motor era 2000an. 

Baca Juga: Dibanderol Mulai Rp 3 Jutaan, Ini Fitur Canggih Pada Intercom Helm Cardo Packtalk Bold

"Nah, kalau rusak gara-gara lupa ditutup dianggap kelalaian pemakai sehingga tidak dapat garansinya" beber Chris.

Syarat mengajukan garansi cukup menunjukan kwitansi pembelian di toko resmi dari Cardo Indonesia.

Agar intercom helm Cardo Pack Talk terawat yang perlu diingat oleh konsumen adalah saat unit tidak dipakai.

"Kalau tidak dipakai Cardo pack Talk harus dalam keadaan bateray harus full saat disimpan" jelas Bro Chris.

Baca Juga: Cardo Freecom 1+, Intercom Helm Berkualitas Harga Cuma Rp 1 Jutaan

Kalau bateray dibiarkan kosong saat disimpan atau tidak dipakai maka akan cepat rusak.

Jika mau beli bisa sambangi Gasoline Rider Station, Jl Intan III No. 126, Kemayoran, Jakarta Pusat dan bisa kontak di 081770889899 untuk infonya.

Nah, biar jelas garansi apa yang diberikan oleh Cardo Indonesia maka tonton video berikut ini:

Penulis : Indra GT
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular