Buruan Siapin Lamaran, Konimex Buka 12 Lowongan Kerja Buat Lulusan SMA/SMK

Ahmad Ridho - Minggu, 24 Januari 2021 | 08:24 WIB
Kontan.co.id
Buruan bro siapin lamaran, Konimex buka 12 lowongan kerja buat SMA/SMK.

Baca Juga: Ayo Kerja Kemenko Perekonomian Buka Lowongan Kerja, Buruan Siapin Lamaran Bro

Tanggung jawab:

Bertanggung jawab dalam menjaga kebersihan.

Perawatan seluruh ruangan dan sarana kerja yang menjadi tanggung jawab dengan tepat waktu, efisien dan efektif.

4. Petugas Inspeksi

Kriteria:

Pria.

Usia maksimal 30 tahun.

SMA segala jurusan, dengan rata-rata nilai rapor kelas XI minimal 7.

Penempatan Sukoharjo. Pendaftaran paling lambat 28 Februari 2021.

Tanggung jawab:

Melakukan pengambilan sampel bahan baku/barang jadi, kemasan dan melakukan pemeriksaan sederhana.

5. Petugas Analisa Laboraturium

Kriteria:

Pria atau Wanita.

Usia maksimal 30 tahun.

SMA IPA/SMK Analis Kesehatan/Farmasi, dengan rata-rata nilai rapor kelas 2 minimal 7.

Penempatan di Sukoharjo.

Pendaftaran paling lambat 31 Januari 2021.

6. Petugas Gudang

Kriteria:

Pria.

Maksimal usia 30 tahun.

Baca Juga: Bikers Bisa Simak, Lowongan Kerja 2021 di BUMN SMF Masih Dibuka Loh!

Lulusan SMA semua jurusan, dengan nilai rapor kelas XI min 7.

Kelengkapan tangan dan jari tangan serta berfungsi sempurna.

Kelengkapan kaki dan berfungsi sempurna.

Tidak buta warna.

Tidak alergi terhadap material tertentu.

Tidak ada gangguan pernafasan.

Tidak berpenyakit kulit/menular lainnya.

Batas pendaftaran 31 Januari 2021.

Tanggung jawab:

Bertanggung jawab terhadap kegiatan penerimaan dan pengiriman barang jadi, sample.

Pengembalian dari distributor, dan lain-lain secara baik dan benar.

7. Teknisi (D3)

Kriteria:

Pria.

Usia maksimal 30 tahun.

D3 Teknik Elektro/Mekatronika masa studi maksimal 4 tahun.

IPK minimal 2,50.

Penempatan di Solo.

Pendaftaran paling lambat 28 Februari 2021.

Tanggung jawab:

Bertanggung jawab terhadap pelaksanaan perawatan.

Perbaikan fungsi elektronis dari mesin dan perlengkapan/peralatan lainnya.

8. Apoteker

Kriteria:

Pria/Wanita.

Usia maksimal 30 tahun.

Profesi Apoteker IPK Min 2,75, dengan masa studi maksimal 6 tahun.

Tidak buta warna.

Kemampuan organoleptik berfungsi normal.

Tidak alergi terhadap material tertentu.

Tidak memiliki penyakit kulit/menular lainnya.

Tidak ada gangguan pernafasan.

Penempatan Solo.

Baca Juga: Buruan Siapin Lamaran Bro, United Tractors Buka 7 Lowongan Kerja

Pendaftaran sampai 31 Maret 2021.

Tanggung jawab:

Product Development Officer: Menjamin terlaksananya dan terkoordinirnya pelaksanaan formulasi produk baru dan pengembangan produk eksisting.

Analytical Development Officer: Menjamin ketersediaan metode analisis yang sudah divalidasi sesuai seksinya.

9. Brand Officer

Kriteria:

Pria.

Usia maksimal 30 tahun.

S1 Segala Jurusan, dengan IPK minimal 2,75.

Masa studi maksimal 6 tahun.

Tidak ada gangguan pernafasan dan tahan melakukan perjalanan dinas.

Penempatan Solo.

Pendaftaran paling lambat 31 Maret 2021.

Tanggung jawab:

Bertanggung jawab atas tersedianya rencana strategis pemasaran brand yang menjadi tanggung jawabnya.

10. Clinical Trial Officer

Kriteria:

Pria/wanita.

Usia maksimal 30 tahun.

Lulusan S1 Kedokteran, IPK minimal 2,75.

Menguasai Statistik.

Diprioritaskan yang sudah pernah mengikuti training GCP.

Pendaftaran paling lambat 31 Maret 2021.

Tanggung jawab:

Bertanggung jawab terhadap penyusunan protokol dan pelaksanaan uji klinik.

11. Key Account Executive

Kriteria:

Pria.

Usia maksimal 30 tahun.

S1 semua jurusan, dengan IPK minimal 2,75 dan masa studi maksimal 6 tahun.

Bisa mengendarai mobil & memiliki SIM A.

Tidak ada gangguan pernafasan dan tahan melakukan perjalanan dinas.

Lebih disukai yang sudah memiliki pengalaman.

Penempatan di Jakarta. Pendaftaran paling lambat 31 Maret 2021.

Tanggung jawab:

Menjamin tersedianya rencana strategis pemasaran produk-produk Konimex di retail modern.

12. Packaging Development Officer

Kriteria:

Wanita.

Usia maksimal 40 tahun.

S1 Teknologi Pangan/Apoteker, dengan IPK minimal 2,75.

Masa studi S1 maksimal 6 tahun. Penempatan di Solo.

Pendaftaran paling lambat 31 Maret 2021.

Tanggung jawab:

Menjamin pengadaan spesifikasi & kelengkapan kemasan produk.

Pengajuan lamaran dan pendaftaran Pengajuan lamaran dan pendaftaran lowongan kerja Konimex bisa diakses langsung secara online di website resmi perusahaan, https://www.konimex.com/content/career/.

Selain lowongan kerja di atas, masih ada beberapa posisi yang dibuka Konimex, khususnya bagi yang berpengalaman.

Konimex tidak pernah memungut biaya apapun dalam proses rekrutmen.

Perusahaan juga tidak pernah bekerjasama dengan biro perjalanan tertentu dalam proses rekrutmen.

Apabila kalian diminta untuk membayar sejumlah uang dalam bentuk pembayaran tiket pesawat, hotel, akomodasi lainnya, tolong diabaikan.

Itu bukan atas nama Konimex.

 

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Konimex Buka 12 Lowongan Kerja bagi Lulusan SMA/SMK, D3, dan S1",

Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular