Fix, PSBB Ketat di Jakarta Diperpanjang Sampai Tanggal Segini

Ardhana Adwitiya - Senin, 25 Januari 2021 | 08:40 WIB
Tribunnews.com/Herudin
Ilustrasi. Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) ketat di Jakarta resmi diperpanjang.

Baca Juga: Hari Ini PSBB di Jakarta Diperketat, Begini Aturan Untuk Ojek Online

Kemudian, 41 kabupaten atau kota berada pada zona risiko sedang, dan hanya 3 kabupaten atau kota yang berisiko rendah menularkan virus corona.

Lebih detail lagi, dari 73 kabupaten/kota, terjadi peningkatan kasus mingguan Covid-19 di 52 daerah.

Sementara, yang mengalami penurunan hanya 21 kabupaten atau kota.

Bikers jangan lupa menjalankan 4M, yakni memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak, dan menghindari kerumunan.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Anies Perpanjang Masa PSBB Ketat di Jakarta sampai 8 Februari"

Source : Kompas.com
Penulis : Ardhana Adwitiya
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular