Sayangnya Kawasaki belum membocorkan harga motor baru yang satu ini.
Dikutip dari Indianautosblog.com, Kawasaki Ninja 300 BS6 kemungkinan dijual lebih murah dari versi BS4-nya.
Kawasaki Ninja 300 BS4 dijual 2,98 lakh atau sekitar Rp 58 jutaan.
Kalau dibanding Kawasaki Ninja 250 di Indonesia, banderolnya lebih murah.
Baca Juga: Murah Mana Kawasaki Ninja 250 atau Motor Sport 250 cc Lainnya, Nih Daftar Harganya per Oktober 2020
Saat ini, Kawasaki Ninja 250 dijual mulai Rp 64,2 juta OTR Jakarta.
Kalau sudah dilaunching, brother bisa tebak berapa harga Kawasaki Ninja 300 di India sana?
Source | : | Indianautosblog.com |
Penulis | : | Galih Setiadi |
Editor | : | Indra GT |
KOMENTAR