Baca Juga: Kakak Yamaha NMAX Versi Moge Punya Edisi Ultah, Apa yang Spesial?
Contohnya ada tambahan winglet di bagian fairing, khas motor MotoGP.
Fitur elektronik baru juga ditingkatkan sektor pengendaraan dan kendali kendaraan, termasuk swingarm baru yang diwarisi dari MotoGP.
Aprilia RSV4 2021 punya bahasa 'ultra-low aerodynamic drag' untuk stabilitas yang lebih baik pada kecepatan tinggi.
Aprilia RSV4 dan RSV4 Factory 2021 juga dilengkapi dengan layar TFT baru.
Baca Juga: Aprilia RS660 Trofeo Meluncur, Punya Spek Khusus Balap di Sirkuit Bro!
Termasuk sensor IMU 6 sumbu dengan sistem APRC (Aprilia Performance Ride Control).
Aprilia RSV4 2021 dilengkapi dengan elektronik standar seperti Marelli ECU, throttle elektrik, dan sistem pengaturan rem mesin.
Terdapat pula riding mode dengan total 6 mode mengemudi yang bisa diatur sesuai selera.
Untuk versi RSV4 Factory, akan dilengkapi dengan pelek aluminium forged, suspensi semi-aktif Ohlins Smart EC 2.0 dan kaliper rem andalan Brembo Stylema.
Source | : | Visordown.com,2banh.vn |
Penulis | : | Yuka Samudera |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR