MOTOR Plus-Online.com - 5 Golongan ini masih diperbolehkan mudik.
Besok, Kamis (6/5/2021) pemerintah mulai melarang mudik lebaran 2021.
Larangan berlaku sampai 17 Mei 2021.
Kebijakan ini diambil untuk menekan angka penyebaran virus covid-19.
Baca Juga: Larangan Mudik Lebaran Makin Ketat, Polri Tambah Pos Penyekatan
Baca Juga: Nekat Bepergian Ke Luar Kota Di Masa Larangan Mudik Lebaran 2021, Pemotor Bisa Kena Sanksi Ini
Aturan tersebut tertuang dalam urat Edaran Kepala Satgas Penanganan Covid-19 Nomor 13 Tahun 2021 tentang Peniadaan Mudik pada Bulan Ramadhan dan Hari Raya Idul Fitri Tahun 1442 Hijriah selama 6-17 Mei 2021.
Eits tapi larangan mudik masih tetap memperbolehkan beberapa golongan ini untuk pulang kekampung loh.
Namun pengecualian ini dalam kebutuhan yang mendesak.
Setidaknya ada 5 golongan yang masih mudik ataupun melakukan perjalanan keluar kota.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Erwan Hartawan |
Editor | : | Aong |
KOMENTAR