Tanpa Sadar, 4 Kebiasaan Ini Bikin Kampas Kopling Motor Cepat Habis

Ardhana Adwitiya - Kamis, 13 Mei 2021 | 09:35 WIB
GridOto.com
Ilustrasi kampas kopling. Tanpa sadar, 4 kebiasaan bikers ini bikin kampas kopling motor cepet aus atau habis.

Baca Juga: Bikin Kampas Kopling Motor Tahan Lama Gampang Banget Ternyata, Nih Caranya

Kalau dibiarkan lama-lama kampas kopling bisa habis bahkan jebol.

2. Per Kopling

Ternyata per kopling juga bisa bikin kampas kopling jadi cepat habis.

"Per kopling lembek itu menyebabkan jarak antara kampas kopling terlalu renggang, sehingga berpotensi untuk bergesekan lebih besar," jelas pria yang akrab disapa Benny ini.

Efeknya kampas kopling jadi cepat habis dan tarikan motor jadi lemot," tambahnya.

motor plus
rumah per kopling satria FU

Baca Juga: Caranya Sederhana, Tapi Bisa Bikin Kampas Kopling Awet Loh!

Daya pegas per kopling lembek bisa juga menandakan per kopling harus diganti.

3. Tali Kopling

Tali atau kabel kopling di motor sport kalian juga bisa bikin kampas kopling jadi cepat habis.

"Terutama untuk kabel kopling yang sudah jelek. Saat digunakan, tarik dan nutupnya enggak sempurna," jelas Benny.

"Efeknya bisa ke kinerja kampas kopling jadi enggak maksimal bahkan bisa habis," jelasnya.

Penulis : Ardhana Adwitiya
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular