Kemudian pembalap harus menempatkan motor ke posisi berhenti lantas ganti motor.
Di saat itu motor yang disiapkan sudah dalam kondisi hidup dengan persneling di posisi netral.
Saat akan melaju, pembalap dan kru tim wajib memperhatikan benar traffic atau lalu lintas di garasi.
Hal itu mencegah terjadi insiden tabrakan karena di saat flag-to-flag bakal banyak pembalap lain pun masuk pit untuk ganti motor.
Baca Juga: Hasil FP3 MotoGP Prancis 2021, Marc Marquez Gaspol, Valentino Rossi Segini
Saat proses pergantian motor di garasi, hanya dibolehkan ada 5 mekanik yang membantu pembalap.
Bila sampai lebih akan ada hukuman bagi tim dan pembalap.
Biar lebih jelas, brother bisa tonton video berikut.
Lihat postingan ini di Instagram
Penulis | : | Ardhana Adwitiya |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR