Konsumsi bahan bakarnya tergolong cukup irit, dapat menghasilkan jarak tempuh 46,9 km/liter.
Soal tampilan desain dan bodi, benar-benar tidak ada yang berbeda dengan versi Yamaha NMAX 155.
Mulai dari depan hingga belakang, bentuk cluster lampu depan dan belakang, cluster instrumen, jok, dll, masih serupa dengan NMAX 155.
Kaki-kakinya tetap dibekali rem cakram di kedua rodanya, plus fitur Traction Control juga tersemat.
Selain itu juga memiliki fitur-fitur seperti Simple Communication Control Unit (SCCU) yang terhubung ke smartphone melalui Bluetooth.
Nantinya, pengendara bisa terhubung dengan motor melalui aplikasi Yamaha MyRide.
Wah kalau saja di Indonesia ada Yamaha NMAX 125, kira-kira bakal dibanderol berapa ya bro?
Source | : | Greatbiker.com |
Penulis | : | Yuka Samudera |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR