Pilihan Helm Retro Premium, Model Jadul Berteknologi MotoGP

Reyhan Firdaus - Jumat, 28 Mei 2021 | 14:48 WIB
Reyhan Firdaus / Motorplus-online
Arai Rapide Neo cocok untuk naik motor retro Kawasaki W250

Ventilasinya lengkap dari chin bar dan jidat, dan visornya CPB-1V flat khas helm balap.

Materialnya pakai fiberglass komposit AIM, dengan 3 pilihan shell (XS-M / L / XL-XXL).

Baca Juga: Kenalin Nih Shoei Glamster, Helm Full Face Spek Balap Bergaya Lawas

Busanya nyaman dengan material nubuck sintetis yang bisa dilepas, serta ada fitur E.Q.R.S (Emergency Quick Release System).

Fitur yang dipakai di Shoei X-14 ini bikin cheek pad bisa ditarik, untuk memudahkan melepas helm saat kecelakaan.

Harganya mulai Rp 8,3 juta untuk warna polos, dan ada motif retro seperti OFF-WHITE dengan harga Rp 9,5 jutaan.

4. Shoei EX-ZERO

Reyhan Firdaus / Motorplus-online
Shoei EX-ZERO punya desain motocross lawas atau cakil

Buat yang doyan helm cakil, ada Shoei EX-ZERO yang desainnya terinspirasi Shoei EX lawas.

Modelnya ducktail khas helm motocross lawas, dan bisa dipasang pet di kancing dekat jidatnya.

Penulis : Reyhan Firdaus
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular