Ini Daftar Nama Penerima Bantuan Rp 1,2 Juta dari Pemerintah, Ada 12,8 Juta Orang Kebagian

Aong - Minggu, 18 Juli 2021 | 12:15 WIB
BRI/Kompas.com
Cek dari apakah anda kebagian bantuan pemerintah

Baca Juga: Gak Usah Kaget Saldo ATM Gendut Ada Bantuan Rp 600 Ribu, Bikers Termasuk Penerima?

Untuk mengecek apakah pelaku UMKM mendapatkan dana BPUM, bisa dengan mengakses laman e-form BRI UMKM 2021 Tahap 3 di eform.bri.co.id/bpum.

Berikut langkah-langkah untuk mengecek apakah pelaku UMKM mendapatkan BPUM atau tidak melalui eform BRI tahap 3:

1. Masuk ke laman eform.bri.co.id/bpum

2. Isi nomor KTP Masukkan kode verifikasi

3. Klik proses inquiry

4. Akan ada pemberitahuan apakah Anda termasuk penerima BPUM 2021 atau tidak

Baca Juga: Cukup Masukkan NIK dan Kode Verifikasi Bantuan Rp 1,2 Juta Bisa Diambil Buat Tambahan Usaha

Syarat mendapatkan BPUM eform BRI tahap 3

Berdasarkan Peraturan Menteri Koperasi dan UKM (Permenkop UKM) No.2/2021 tentang Pedoman Umum Penyaluran BPUM, persyaratan untuk menerima BPUM tahun 2021 yakni:

Penulis : Aong
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular