Itu kalau Valentino Rossi yang orang Italia, bagaimana dengan orang Jepang?
Ternyata beda juga, dimana Motorplus-online temukan saat peluncuran Yamaha All New NMAX 2020 di Jakarta.
Tepatnya saat Presiden Direktur PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM), Minoru Morimoto mempresentasikan motor andalannya.
Penyebutan "NMAX" oleh Morimoto-san, adalah "Eun-Max", lagi-lagi karena logat orang Jepang.
Tidak hanya banyak versi penyebutan namanya, ada juga perbedaan penulisan Yamaha NMAX.
Ada yang menulis "NMAX", ada juga yang menulisnya "N-MAX" atau "N Max", jadi ada jeda antara N dan Max.
Kalau brother sendiri bagaimana cara menyebut, serta menulis Yamaha NMAX?
Penulis | : | Reyhan Firdaus |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR