Modal Foto KTP dan Data Diri, WNI Usia 18 Tahun Ditransfer Bantuan Rp 3,55 Juta

Ardhana Adwitiya - Minggu, 29 Agustus 2021 | 08:30 WIB
Kompas.com
Modal foto KTP dan isi data diri lainnya, WNI yang berusia 18 tahun bakal ditransfer bantuan Rp 3,55 juta, begini cara dapetinnya.

Khusus poin ini, bila NIK Anda terdaftar sebagai penerima bansos, tapi faktanya tidak mendapatkan bantuan ini, dapat mengajukan laporan.

Laporan tersebut bisa dikirimkan melalui situs www.lapor.go.id atau di nomor hotline WhatsApp Kemensos di 0811-10-222-10.

Tak lain agar status sebagai penerima bansos bisa segera diubah.

Kategori berikutnya adalah kelompok yang termasuk dalam daftar terlarang atau blacklist.

Baca Juga: Siap-siap Cek Hasil Pendaftaran Bantuan Rp 3,55 Juta, Cara Mengetahuinya Bisa Pakai Dua Cara Ini

Mereka adalah penduduk yang masih menempuh pendidikan formal (NIK masih terdaftar di Dapodik), anggota TNI/Polri, anggota DPR/DPRD, direksi/komisaris/dewan pengawas BUMN dan BUMD.

Cara Daftar Kartu Prakerja gelombang 19 di www.prakerja.go.id

Sebelum mendaftar Kartu Prakerja gelombang 19, masyarakat wajib memiliki akun di situs resmi Kartu Prakerja yaitu www.prakerja.go.id.

Setelah itu, barulah melakukan pendaftaran dan mengikuti tes seleksi.

Baca Juga: Bikers Jangan Sampai Ketipu Link Palsu Subsidi Bantuan Rp 3,55 Juta, Ini Link yang Harus Diwaspadai

Source : Tribunnews.com
Penulis : Ardhana Adwitiya
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular