Pembalap Prancis itu mengaku, itulah yang selalu dia lakukan musim ini.
Di sana, Morbidelli harus membuktikan bahwa dia pantas dipromosikan ke tim pabrikan Yamaha.
Awalnya mungkin ada sedikit kesulitan, karena sudah lama tidak balap dan butuh waktu untuk menyesuaikan kembali.
Tapi, seharusnya tidak butuh waktu lama untuk mencapai level yang bagus.
Begitu dia dalam kondisi fisik 100%, akan menarik untuk melihat apakah Frankie mampu bersaing dengan Fabio Quartararo dalam performanya.
Baca Juga: Jelang MotoGP Aragon 2021, Pedro Acosta Resmi Naik Motor Moto2 Tahun Depan
Source | : | tuttomotoriweb.it |
Penulis | : | Indra Fikri |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR