Kedua pembalap yang tercepat di Q1 adalah Johann Zarco dan Brad Binder.
Sesi Q2 pun langsung dimulai setelah Q1 berakhir.
???? @JohannZarco1 maintains his 100% Q2 record in 2021!@BradBinder_41 joins him but last year's winner @Rins42 misses out, and will start P20! ????#AragonGP ???? pic.twitter.com/TXnS0L6mxV
— MotoGP™???? (@MotoGP) September 11, 2021
Tak kalah seru dari Q1, perebutan posisi terdepan di Q2 juga berlangsung sangat sengit.
Fabio Quartararo mendominasi jalannya Q2 saat waktu masih tersisa 7 menit lagi.
Akhirnya sesi Kualifikasi pun berakhir, dan posisi terdepan diisi oleh duo Ducati yaitu Francesco Bagnaia di pole position dan Jack Miller di belakangnya.
Sementara di posisi ketiga Fabio Quartararo di posisi ketiga.
Sedangkan Marc Marquez harus puas memulai balapan dari urutan 4 besok.
Source | : | MotoGP.com,flashscore.com |
Penulis | : | Fadhliansyah |
Editor | : | Fadhliansyah |
KOMENTAR